Tips/Cara Membuat Auto Read More SEO Paling Ringan - Bagi yang mau tahu kenapa saya membuat judul paling ringan ? karena saya kali ini akan membagikan sebuah tutorial yang membahas tentang read more dan lebih istimewanya lagi read more ini tidak kode menggunakan javascript, jadi buat anda yang mau ringan-ringan silahkan merapat aja deh. Emangnya gak pakai javascript bisa ? tentu aja bisa jaman kayak ginian gak ada yang mustahil karena telah teruji dan terbukti kualitasnya.
( Baca Juga : Cara Membuat Share Button Ringan )
Karena mungkin tutorial ini sangat sederhana saya memperingati anda untuk selalu teliti dalam memasang script untuk menjaga-jaga hal yang tidak ingin anda lihat nantinya. Untuk contoh dari auto read more ini anda bisa melihat gambar dibawah ini.
( Baca Juga : Cara Membuat Widget Artikel Terbaru SEO Ringan )
Tips Membuat Auto Read More SEO Ringan
- Pertama masuk ke Template > Edit HTML
- Kedua, cari kode ]]></b:skin>
- Selanjutnya copy kode dibawah ini dan paste diatas ]]></b:skin>
.thumbnail-post {
width:100px;
height:100px;
float:left;
margin:0px 10px 0px 0px;
}
- Setelah memasang kode diatas, cari kembali kode <data:post.body/> yang kedua, ketiga, atau keempat. dan ganti kode <data:post.body/> dengan kode dibawah ini!!
<b:if cond='data:blog.pageType !=
"static_page"'>
<b:if
cond='data:blog.pageType != "item"'>
<b:if
cond='data:post.firstImageUrl'>
<a
expr:href='data:post.url'><img class='thumbnail-post'
expr:title='data:post.title' expr:src='data:post.firstImageUrl'/></a>
<b:else/>
<a
expr:href='data:post.url'><img class='thumbnail-post' expr:title='data:post.title'
src='http://1.bp.blogspot.com/-XeZs003zT-4/UwM1mfc9l3I/AAAAAAAAAlw/TNTcFCMPH4A/s1600/no-image-thumbnail.jpg'/></a>
</b:if>
<div
class='post-snippet'>
<data:post.snippet/>
</div>
<div
class='rm-button-wrap'>
<a class='button'
expr:href='data:post.url'>Baca Selengkapnya</a>
</div>
</b:if>
</b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType ==
"item"'>
<data:post.body/>
</b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType ==
"static_page"'>
<data:post.body/>
</b:if>
- Script berwarna hijau silahkan diganti sesuai selera anda.
- Simpan Template dan silahkan lihat hasilnya.
Demikianlah Tips/Cara Membuat Auto Read More SEO Paling Ringan yang paling ringan serta berfitur seo ini, oleh karena itu segera pasang di blog anda untuk memaksimalkan potensi blog anda.
Belum ada tanggapan untuk "Tips Membuat Auto Read More SEO Ringan "
Post a Comment